Randy Rahman Hussen seorang mentor digital marketing yang sudah berpengalaman. Ia sudah berkontribusi secara signifikan pada perkembangan bisnis UMKM. Randy memiliki keahlian mendalam pada strategi pemasaran digital. Ia telah melakukan praktisi di beberapa kota di Jawa Tengah sekarang Mentor Digital Marketing Magelang.

Profil :
Randy Rahman Hussen merupakan mentor digital marketing. Beliau juga di kenal sebagi pendiri dan pemilik PT. Cendekia Muda Kreatif, sebuah Perusahaan yang berada di bidang layanan pemasaran digital dan pengembangn strategi online untuk membantu para pembisnis meningkatkan pendapatanya di era digital. Beliau juga sudah Tersertifikasi BNSP yang membuat audiens menjadikan mentor digital marketing Magelang mengundang Randy Rahman Hussen.
Materi Off-Page kepada UMKM dengan tujuan membantu mereka meningkatkan visibilitas online dan performa di mesin pencari :
SEO Off-Page
– Link Building: Randy menjelaskan tentang pentingnya membangun backlink berkualitas dari situs-situs terpercaya untuk meningkatkan otoritas domain.
– Social Media Signals: Penggunaan media sosial untuk berbagi konten dan meningkatkan engagement, yang secara tidak langsung berkontribusi pada SEO.
– Local SEO: Optimasi Google My Business dan menciptakan listing bisnis di direktori lokal untuk membantu UMKM muncul dalam pencarian lokal.
– Guest Posting: Randy mengajarkan cara melakukan guest posting di blog atau situs lain yang relevan untuk mendapatkan backlink dan exposure tambahan.
– Brand Mentions: Memonitor dan memanfaatkan mention merek di berbagai platform online sebagai salah satu faktor off-page SEO.